Selasa, 07 Juli 2020

Puisi "Asa Tertuju Pada-Nya"

Asa Tertuju pada-Nya

Yogyakarta, 11 Juni 2020

 

Dalam segenap asa

Terlontar deraian kata

Membumbung dalam gerak

Mengobarkan semangat gerilya

 

Tengadahkan doa

Ucapkan kata makna

Asa tertuju pada-Nya

Dengan harap nan sungguh

 

Janganlah sampai lalai

Dalam nista dan durhaka

Menyebut asa

Selain kepada-Nya

 

 

 

 

 

 

 

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar